Usai Santap Makanan Buka Puasa, Satu Keluarga di Cibatu Garut Dilarikan ke Puskesmas

- 28 Maret 2024, 17:07 WIB
Polisi saat melakukan pengecekan pada korban diduga keracunan makanan di Puskesmas
Polisi saat melakukan pengecekan pada korban diduga keracunan makanan di Puskesmas /Agus Kusmayadi /Metro Jabar

"Saat ini Kami tengah melakukan proses penyelidikan dari kasus ini dengan melakukan cek tkp, mendata atau cek keadaan korban di puskesmas secara berkala dan berkoordinasi dengan Muspika Kecamatan Cibatu untuk bekerja sama mengusut masalah keracunan tersebut,"paparnya.

"Kita masih menunggu hasil pemeriksaan dan lab yang dilakukan oleh petugas medis kepada para korban. Disamping itu pihak kami pun tengah berupaya mencari saksi dan barang bukti untuk kebutuhan pemeriksaan lebih lanjut,"pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Agus Kusmayadi

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x