Personil Polresta Bandung Amankan Pelaku Diduga Pemerasan

- 11 Maret 2024, 18:43 WIB
Adanya pengaduan masyarakat personil dari Polresta Bandung dari tim Si Jalak Presisi Polresta Bandung berhasil mengamankan 2 orang pelaku diduga pemerasan.
Adanya pengaduan masyarakat personil dari Polresta Bandung dari tim Si Jalak Presisi Polresta Bandung berhasil mengamankan 2 orang pelaku diduga pemerasan. /Guntur /Polresta Bandung

METROJABAR - Adanya pengaduan masyarakat personil dari Polresta Bandung dari tim Si Jalak Presisi Polresta Bandung berhasil mengamankan 2 orang pelaku pemerasan dan dugaan penodongan yang terjadi di kawasan exit tol soroja Kabupaten Bandung.

“Berawal adanya pengaduan masyarakat perihal adanya pemerasan di sertai penodongan,” kata Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo. Senin, 11 Maret 2024 di Mapolresta Bandung.

Kapolresta Bandung mengatakan kejadian tersebut terjadi pada Minggu, 10 Maret 2024 sekira pukul 02.30 WIB pagi.

Baca Juga: Polisi Berhasil Cegah Tawuran, 12 Remaja Dan Senjata Tajam Diamankan

“Pada saat patroli, Tim Si Jalak Presisi langsung ke lokasi kejadian dan berhasil mengamankan dua pelaku,, yakni N dan A,” pungkasnya.

Selain itu, Ia menjelaskan korban yang pada saat itu sedang santai nongkrong, tiba-tiba pelaku langsung menghampiri korban dan langsung memeras dan menodong.

“Pelaku menanyakan pada korban apakah korban anggota salah satu geng, korban mengelak lalu pelaku mulai melakukan aksi pemerasan kepada korban dengan alasan ingin membeli rokok,” ujarnya.

Baca Juga: Kartu KKS Milik 12 Orang KPM Pindah Tangan Oknum Ketua PKH dan Istri Ketua RW Terancam Pidana

Korban sempat memberikan uang. Sambungnya Kusworo, melihat korban mempunyai uang lebih, korban terus melakukan aksinya.

Halaman:

Editor: Guntur Putra Sutisna

Sumber: Polresta Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x